Resep Masakan Cepat Saji Mie Goreng Ayam

Daging Ayam, Makan Pagi - Sarapan, Makanan Cepat Saji, Masakan Asia

Bahan membuat masakan cepat Saji Mie Goreng Ayam:150 gram mie kering, direbus dan tiriskan15 gram tauge15 gram kucai (dipotong-potong sepanjang 2 cm)2 siung bawang putih dicincang halus1 sendok teh kecap asin Vz atau 1 sendok makan merica halus100 gram daging ayam bagian dada (dagingnya saja) dipotong halus memanjang ± 2 cm1 sendok makan mentega atau minyak goreng

Untuk bumbu ayam:1 sendok teh merica halus1/2 sendok teh garam1 sendok makan tepung kanji atau tepung maizena

Cara membuat masakan cepat Saji Mie Goreng Ayam:Panaskan minyak, tumis bawang putih sampai menguning,Masukkan daging ayam.Bila ayam sudah matang, masukkan mie, daun kucai, kecap dan bumbu-bumbu lainnya.Tambahkan 1/2 gelas air matang.Tutu dan biarkan air mendidih dan mengering.Masukkan pula tauge.Hidangkan panas-panas. Ayo Beritahu Teman Resep Ini :


Photobucket